Penerapan Core Standards dan Etika Budaya di Barong Resort and Spa Ubud

Authors
  • I Wayan Wijayasa Akademi Pariwisata Denpasar https://orcid.org/0000-0002-8991-1964
  • Ni Wayan Sumariadhi Akademi Pariwisata Denpasar
  • I Wayan Sonder Akademi Pariwisata Denpasar
  • Ni Gusti Ayu Nyoman Budiasih


DOI: https://doi.org/10.30864/widyabhakti.v6i2.401


Keywords: Core Standards, Resort, Hospitality
Section: Articles

Abstract

Pelatihan ini menangkat topik penerapan Core Standards dan penerapan etika budaya yang dilaksanakan di Barong Resort and Spa Ubud yang dikelola oleh PT. Puri Villas Indonesia. Penerapan Core Standards menjadi isu penting dalam operasional beberapa resort dan villa yang dikelola oleh PT Puri Villas Indonesia, khususnya di Barong Resort and Spa Ubud.  Pada pascapandemi Covid-19 ini, Barong Resort and Spa Ubud memerlukan pemutakhiran Core Standards akibat adanya perubahan manajemen, standar baru, karyawan baru, serta situasi dan kondisi lingkungan baru. Oleh karena itu, sosialisasi dan penerapan Core Stadard dan etika budaya kepada seluruh karyawan menjadi sangat penting. Sesuai kesepakatan antara PT Puri Villas Indonesia dan Akademi pariwisata Denpasar, maka dilaksanakan pelatihan selama dua hari yang diikuti oleh karyawan Barong Resort and Spa Ubud. Adapun metode yang digunakan adalah ceramah, diskusi, studi kasus, dan penerapan nyata di tempat kerja. Evaluasi terhadap kesiapan penerapan Core Standards dipantau dan dievaluasi langsung saat pelatihan. Pelatihan ini telah memberikan pemahaman karyawan Barong Resort and Spa mengenai arti penting penerapan Core Standards dan etika budaya untuk mencapai tujuan bisnis. Di samping itu, karyawan telah mampu mengidentifikasi kekurangan pencapaian Core Standards selama ini  dan berkomitmen untuk mencapainya. Hasil ini dipertegas dengan hasil monitoring dan evaluasi. Diskusi dengan manajemen PT Puri Villas Indonesia pada saat monitoring menunjukkan bahwa pelatihan Core Standard dan Etika Budaya telah berhasil meningkatkan pengetahuan karyawan. Hal ini didukung pula dengan hasil analisis evaluasi menunjukkan bahwa terdapat perubahan hasil tes antara pre-test dan post-test. Manajemen PT Puri Villas Indonesia juga mengharapkan adanya pelatihan lebih lanjut yang diberikan untuk karyawan pada unit bisnis lain yang dikelola.

References

Astawa, G., & Sukita, W. I. M. S. (2020). Pemberdayaan Warga Binaan Lembaga Pemasyarakatan Kelas II Kerobokan Melalui Pelatihan Tata Boga dan Patiseri. In WIDYABHAKTI JURNAL ILMIAH POPULER (Vol. 2, Issue 3). https://widyabhakti.stikom-bali.ac.id/index.php/widyabhakti/article/view/206/123

Chaidir, T., Ayu Putri, I. S., Ayu Arini, G., & Ismiwati, B. (2023). Peningkatan Kapasitas Pramu Saji Terkait CHSE (Cleanliness, Health, Safety & Environment Sustainability) dan Pelayanan Prima Pada Restaurant di Kawasan Wisata Tanjung Bias Desa Montong Kecamatan Batu Layar, Kabupaten Lombok Barat. https://jurnal.fe.unram.ac.id/index.php/independen/search/index?query=CHSE&dateFromYear=&dateFromMonth=&dateFromDay=&dateToYear=&dateToMonth=&dateToDay=&authors=

Darsana, I. M., Semara, I. M. T., & Wijaya, N. S. (2022). Pelatihan Pelayanan Kepada Kelompok Usaha Pondok Wisata di Desa Ubud Kabupaten Gianyar. International Journal of Community Service Learning, 6(4), 511–520. https://doi.org/10.23887/ijcsl.v6i4.54047

Oka, I. M. D., & Winia, I. M. (2017). Pelayanan Prima di Restoran Internasional (1st ed.). Surabaya: Paramita

Oka Mahagangga, I. G. A. & S. N. (2017). Pemahaman Lintas Budaya Dalam Kepariwisataan. Denpasar: Cakra Press

Putri, E. D. Ha. (2018). Pengantar Akomodasi dan Restoran. Yogyakarta: Deepublish

Downloads

Published
2024-04-27

How to Cite

Wijayasa, I. W., Sumariadhi, N. W., Sonder, I. W., & Budiasih, N. G. A. N. (2024). Penerapan Core Standards dan Etika Budaya di Barong Resort and Spa Ubud. WIDYABHAKTI Jurnal Ilmiah Populer, 6(2), 22-31. https://doi.org/10.30864/widyabhakti.v6i2.401